
Bismillah ar-Rahman ar-Rahim.
Assalammu’alaikum Warahmatullahi Wabarakahtuh.
Alhamdulillahi Rabbil Alamin, Shalawat dan Salam kepada Rasulullah SAW beserta Para Pengikutnya, Umat Islam.Pada bulan Ramadhan 1438H / Juni 2017, penyaluran dana Baitul Mal MI-114 telah diberikan kepada 2 orang Mustahiq terdiri dari 1 orang laki-laki dengan pekerjaan cleaning service di daerah Blok M, Jakarta Selatan dan 1 orang perempuan lansia di daerah Jatinegara,...